Visi & Misi SMA Swasta Budi Agung Medan
Visi SMA Swasta Budi Agung Medan:
"Mewujudkan Generasi Unggul, Berjiwa Profil Pelajar Pancasila, Menguasai Iptek, Berdaya saing Global dan Pelayanan Prima"
Misi SMA Swasta Budi Agung Medan:
1. Mewujudkan Generasi berimtaq dengan menanamkan nilai-nilai keagamaan, nilai karakter profil pelajar pancasila sebagai kearifan berfikir, dan bertindak. |
2. Menyelenggarakan kegiatan pembelajaran partisipatif, aktif, kreatif, efektif, inovatif, produktif dan menyenangkan dengan menerapkan teknologi, literasi, nilai karakter profil pelajar pancasila, kearifan lokal untuk mengembangkan Iptek, keterampilan dan kewirausahaan. |
3. Meningkatkan prestasi tingkat daerah, nasional dan internasional |
4. Melaksanakan layanan bimbingan pendidikan lanjutan dan Pelatihan Kewirausahaan |
5. Memberikan layanan Pendidikan inklusi |
6. Menyelenggarakan manajemen berbasis sekolah dengan menerapkan teknologi informasi komunikasi |
7. Memberikan pelayanan terbaik sesuai kebutuhan |
8. Menjalin kerja sama yang harmonis antar warga sekolah, pemerintah dan pemangku kepentingan yang terlibat untuk mengembangkan jejaring kerja sama di tingkat lokal, nasional, dan internasional |